Remaja didefinisikan sebagai masa peralihan dari masa kanak-kanak ke masa dewasa. Batasan usia remaja menurut WHO (badan PBB untuk kesehatan dunia) adalah 12 sampai 24 tahun. Namun jika pada usia remaja seseorang sudah menikah, maka ia tergolong dalam dewasa atau bukan lagi remaja

Sabtu, 19 Maret 2011

Penyebab demam dan pertolongan pertamanya

Penyebab Demam Dan Pertolongan Pertama Pada Demam





 Demam dapat merupakan pertanda reaksi tubuh terhadap kemungkinan suatu penyakit, mulai dari penyakit ringan sampai penyakit yang tergolong berat. Demam akan menguras kalori dalam tubuh dan merusak jaringan tubuh. Serta berkurangnya cairan tubuh akibat keluarnya keringat sebagai suatu mekanisme pengaturan suhu tubuh. Demam adalah suatu keadaan saat suhu badan melebihi 370C yang disebabkan oleh penyakit atau peradangan,

Demam adalah reaksi tubuh terhadap infeksi dan kondisi sakit lainnya. Saat demam, suhu tubuh menjadi lebih tinggi dari suhu normal (36-37 derajat Celcius) bila diukur dengan termometer yang diletakkan di lidah atau anus. Kenaikan suhu tubuh berguna untuk menolong infeksi.

Penyebab demam bervariasi, bisa karena infeksi virus (influenza), infeksi bakteri (tifus), atau karena efek samping dari imunisasi atau obat-obatan tertentu. Menurut dr. Hinky, demam ringan akan hilang dengan sendirinya dalam beberapa hari, tanpa perlu obat.

Pertolongan pertama yang harus dilakukan pada demam adalah :


 1.    Beri minum air putih yang banyak pada penderita demam


 2.    Berikan parasetamol


 3.    Kompres dengan air dingin


Lihat perkembangannya, setelah beberapa saat panasnya masih tinggi, segera Anda bawa ke Dokter, bilaperlu sebelumnya Anda cek keadaannya untuk melihat apakah ada luka atau penyebab lainnya yang membuat dia demam.


Orang lain mencari artikel ini dengan keyword :

penyebab demam (59), demam (10), sebab demam (4), pertolongan pertama pada demam (4), APA PENYEBAB DEMAM (3), pertolongan pertama demam (2), pertolongan pertama terhadap penyakit (1), pertolongan pertama pada penyakit tifus (1), pertolongan pertama pada penderita demam (1), pertolongan pertama pada orang demam (1)
Artikel Penyebab Demam Dan Pertolongan Pertama Pada Demam ini dipersembahkan oleh TDWClub.com.

0 komentar:

Posting Komentar